Proses Packing Kopi YANIKMA

Salah satu program SMK YANIKMA adalah melatih siswa-siswi untuk berwira usaha dengan menghasilkan produk-produk yang bisa laku untuk di jual di pasaran, salah satu nya Kopi Bubuk Asli Lampung.

Sosialisasi Program SMK YANIKMA Ke MTs MUHI Sekampung Udik

Menyongsong Tahun Ajaran Baru 2023/2024 SMK YANIKMA melaksanakan kegiatan sosialisasi ke MTs MUHI Sekampung Udik.

Wisuda Angkatan IV SMK YANIKMA

Prosesi Wisuda Angkatan IV Kompetensi Keahlian Multimedia SMK YANIKMA Tahun Pelajaran 2020-2021.

Kegiatan Ekskul Seni Hadrah SMK YANIKMA

Salah satu sarana menyalurkan bakat siswa di bidang seni adalah dengan menyediakan sarana yang sesuai, salah satunya dengan alat musik Hadrah.

PASUKAN PENGIBAR BENDERA SMK YANIKMA

Salah satu Kegiatan untuk melatih kedisiplinan siswa adalah aktif mengikuti Latihan Baris Berbaris, salah satunya melalui Ekskul PASKIBRA.

Selasa, 24 Januari 2023

Brosur PPDB SMK YANIKMA Tahun Ajaran 2023/2024

 

Berikut Brosur PPDB SMK YANIKMA Tahun Ajaran 2023/2023


KOPI YANIKMA, Produk Siswa Siswi SMK YANIKMA


 

Di antara upaya untuk menumbuhkan dan meningkatkan semangat dan kemampuan berwira-usaha siswa-siswi SMK YANIKMA adalah melatih mereka agar bisa menghasilkan produk sendiri yang dengan memanfaatkan sumber daya alam yang ada.

Berbagai bahan yang mungkin bisa untuk di olah menjadi produk pangan sehingga memiliki nilai jual yang ekonomis, di coba untuk di olah sedemikian rupa. Salah satu produk yang di hasilkan adalah "KOPI YANIKMA" dengan bahan dasar biji kopi asli tanpa campuran bahan-bahan lain nya.

KOPI YANIKMA di produksi menjadi dua jenis ; Medium dan Premium dengan nilai jual yang berbeda.